Wednesday, March 6, 2019

Mode Sleep Bisa Bikin Baterai Laptop Cepat Habis ?

Dalam button power ada 3 pilihan metode untuk mulai proses di sebuah sistem operasi
Ada mitos nih katanya kalau kita memilih mode sleep pada saat ingin meninggalkan pekerjaan di Laptop , baterai kita akan lebih cepat habis. Apakah itu benar ? Simak ulasan berikut ini

  • Mode sleep tidak begitu berpengaruh pada baterai 
Faktanya hanya sekitar 1-3 watt listrik yang terpakai ketika menggunakan mode sleep.

  • File akan tersimpan di RAM
Seluruh file yang aktif saat itu dan program yang bekerja akan tersimpan sementara di RAM
  • Kinerja Laptop akan terasa berat
Saat baterai laptop krisis, maka mode hibernasi akan aktif secara otomatis , yang paling mungkin terjadi adalah kinerja laptop akan semakin berat jika lama tidak di matikan.

Nah jadi itu hanya mitos teknologi, ada beberapa perspektif tentang sleepmode dan shutdown pada laptop. Kalian lebih pilih yang mana ?
      

0 komentar:

Post a Comment